BLOOD
dibentuk pada bulan Februari 2002 dengan formasi band sebagai berikut
Kiwamu (gitar), Kaede (bass) dan DAI (vokal). Dan dalam kurun waktu
kurang dari sebulan mereka merilis demo pertama yang diberi judul
morphine.
Pada bulan april 2002, Taichi bergabung sebagai gitaris kedua. Dan di bulan Agustus single pertama mereka yang berjudul BLOODTYPE dijual melalui pemesanan via internet dan beberapa hari kemudian dijual di toko-toko musik. Live pertama BLOOD diadakan di Nishikujou BRAND NEW di Osaka pada akhir tahun. Kemudian situs official berbahasa Inggris mereka pun dibuka dan Takeshi bergabung di band sebagai vokalis kedua.
Pada bulan april 2002, Taichi bergabung sebagai gitaris kedua. Dan di bulan Agustus single pertama mereka yang berjudul BLOODTYPE dijual melalui pemesanan via internet dan beberapa hari kemudian dijual di toko-toko musik. Live pertama BLOOD diadakan di Nishikujou BRAND NEW di Osaka pada akhir tahun. Kemudian situs official berbahasa Inggris mereka pun dibuka dan Takeshi bergabung di band sebagai vokalis kedua.
Tahun 2003 dimulai dengan rentetan konser diseluruh Jepang dan DAI dikeluarkan dari BLOOD karena ketidakseriusannya di band dan karena tidak menyumbangkan waktu atau dana agar BLOOD dikenal seluruh Jepang dan bahkan luar negri. Takeshi menggantikannya sebagai vokalis utama. Show pertama mereka di Amerika yaitu Fanime2003's Gakufest di San Francisco, California dan Anime Expo 2003 di Los Angeles.
2004 menjadi tahun yang sibuk bagi BLOOD. Mereka kembali mengadakan konser di Amerika tepatnya di acara animecon, menyusul perilisan mini album pertama mereka yang berjudul Blood. Mereka mengadakan live pertama di Ikebukuro Cyber Tokyo dan beberapa hari setelahnya Taichi dan Takeshi keluar dari BLOOD dan segera digantikan oleh fu-ki. Pada bulan April, mereka tampil untuk pertama kali di Eropa, tepatnya di daerah Glaz’Art, Paris, Prancis. Tour pertama mereka di Eropa yang bertajuk [Vengeance for BLOOD] membawa mereka ke Jerman, Prancis dan Polandia.
Show pertama BLOOD di Meksiko yaitu [Vengeance for BLOOD 3] diadakan di TNT9, Mexico City. Setelah merilis mini album kedua yang berjudul Vengeance for BLOOD 2, mereka kembali ke Eropa dan Meksiko untuk melanjutkan tiga show lagi.
Vengeance for BLOOD 3, akhir dari tiga serangkaian konser dan sukses pada tahun 2006. BLOOD mengakhiri [Vengeance for BLOOD] tour dengan [Vengeance for BLOOD 9 ~The Last Tour~] yang telah diumumkan awal tahun sebagai final tour sebelumakhirnya menghentikan aktifitas band untuk sementara. Tetapi ini malah menjadi sebuah lelucon untuk kebaikan Kiwamu.
Setelah dua tahun, BLOOD kembali ke Amerika pada tahun 2006 untuk dua pertunjukan dan dua live di Mecixo City untuk mengakhiri tour. Saat ini mereka sedang mengerjakan konsep baru, [LES FLEURS DU MAL], yang berdasarkan puisi prancis karangan Charles Pierre Baudelaire. Baru-baru ini Kiwamu membuka Cure Distribution, sebuah situs untuk musisi non-jepang dengan tujuan mendistribusikan CD-CD artis luar negri di beberapa toko musik di Jepang.
Sambil melakukan live di Eropa, Amerika dan Meksiko, BLOOD masih terus melakukan pertunjukan di Jepang seperti biasa dan berpartisipasi di event sponsor, yang sering kali mengikut sertakan band-band seperi Suicide Ali dan The Candy Spooky Theater.
Single terbaru mereka yaitu BRUMES ET PLUIES dirilis pada 14 Februari 2007. Dan mereka melakukan tour di Amerika yang dijadwalkan pada bulan Maret.
line up
: Kiwamu
: Azami
: Dora (Dokodemodora)
: Kazuha
: Takeshi [2002 / 2004 - ]
: kaede [2002 / 2009 - ]
: Taichi [2002 / 2004 - ]
: DAI [2002 / 2003 - ]
: Fu-ki [2004 / 2009 - ]
: Ryo [2008 / 2009 - ]
: Hayato (Mr. Satan) [2011 / 2012 - ]
No comments:
Post a Comment